Pentingnya Legalitas Perusahaan untuk Bisnismu
Legalitas perusahaan adalah hal penting bagi kelangsungan dan pertumbuhan bisnis Anda. Pelajari selengkapnya di halaman ini.
Cara Mengurus Surat Izin Usaha Industri (IUI)

Surat Izin Usaha Industri atau yang disingkat IUI adalah surat izin yang dikeluarkan oleh pemerintah setempat bagi pebisnis yang menjalankan bisnis di bidang industri. Surat ini sudah memiliki dasar hukum yang diatur Undang-Undang karena dikeluarkan oleh Kementrian Industri dan Perdagangan. Pengurusan SIUI berbeda-beda di setiap daerah karena peraturannya berbeda. Untuk Anda yang ingin memulai usaha […]