Menjalankan Perusahaan Dengan Virtual Office, Apakah Efektif?
RUANG OFFICE – Roda ekonomi Indonesia memang tidak boleh berhenti. Meski saat ini masih diterpa oleh pandemi COVID-19, namun bisa dikatakan situasi ekonomi di Indonesia mulai bangkit kembali dan kegiatan ekonomi secara perlahan tapi pasti mulai pulih meskipun masih banyak sektor yang harus dibenahi agar situasi pandemi ini tidak menghantam ekonomi Tanah Air lebih dalam […]
Pemerintah Terapkan PPKM Darurat, Pekerja Kantoran Work From Home (WFH)
RUANGOFFICE – Presiden Joko Widodo resmi memberlakukan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) khusus di Pulau Jawa dan Bali mulai Sabtu 3 Juli 2021. Pembatasan ini meliputi kerja di rumah atau Work From Home (WFH) 100 persen.Dokumen “Panduan Implementasi Pengetatan Aktivitas Masyarakat pada PPKM Darurat di Provinsi-Provinsi di Jawa Bali” mewajibkan penerapan Work From Home (WFH) […]
Jokowi Resmi Tetapkan PPKM Darurat, Berikut Tips Work From Home (WFH)
RUANGOFFICE – Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat (PPKM Darurat) Jawa-Bali selama tanggal 3 hingga 20 Juli 2021 tinggal menunggu waktu dilaksanakan. Kebijakan ini diambil dalam rangka mengendalikan lonjakan kasus Covid-19 di Tanah Air.Pemerintah pun menghimbau agar perusahaan membuat kebijakan bekerja dari rumah untuk para karyawannya. Diantaranya dengan membatasi ruang kerja di dalam kantor, sehingga bisa […]